Gaya Liburannya Fero Walandouw, Host MTMA yang Bisa Jadi Panutan
Fero Walandaow sejak awal tahun 2018 telah menjadi bagian dari program jalan-jalan terkenal di Indonesia, MTMA sebagai host nya. Memandu acara traveling, gaya liburan Fero sangat menginspirasi.
Baca juga: Gaya Liburan Miliarder Jepang yang Akan Berwisata ke Bulan Tahun 2023
Ia bukan hanya sekedar traveling tapi juga sering membagikan video perjalanan, berbagi foto, dan kebersamaan dengan orang-orang yang ia ajak untuk traveling.
Berikut ini beberapa kumpulan foto liburan Fero Walandouw yang mungkin bisa jadi inspirasi liburan Anda: