Ide dan Pilihan Nama Bayi Bertema Traveler dan Adventure
Pada 18 Agustus 2016, anak pertama dari bapak CEO Phinemo.com, Faiz Jazuli, telah lahir di dunia. Nah, karena si bapak muda ini masih kebingungan cari nama buat anaknya, akhirnya saya terinspirasi untuk membuat artikel nama anak, berdasar hobi traveling saya.
Barangkali kamu juga sedang merencanakan untuk membuat anak, kira-kira seperti ini nih nama anak dari seorang traveler.
Buat anak pantai, kalau anakmu nanti cewek, nama-nama berikut mungkin bisa menginspirasi
Nah, sedangkan jika anakmu nanti cowok, kamu bisa memilih nama bertema laut dan pantai ini
Kalau anak gunung, banyak banget pilihannya. Dari sekian nama, berikut nama keren untuk anak cewek
Nah, kalau kamu pendaki gunung, nama anak cowok ini menyimpan makna yang keren
***
Kalau ada yang bilang apalah arti sebuah nama, bagi saya, nama itu merepresentasikan siapa diri kamu sesungguhnya. Jangan sampai anakmu menderita karena kamu salah memberi nama. Perhatikan juga huruf awalan yang kamu pilih. Kasihan kan kalau anakmu ujian harus duduk di bangku terdepan terus karena hanya bernama "A".
Kamu juga bisa menambahkan nama-nama anak impianmu di kolom komentar, lho!
Baca juga:
- Perbedaan [Nyata] Cewek dan Cowok Saat Traveling
- Pria Petualang vs. Pria rumahan
- Kumpulan Foto Lucu Para Turis Ini Bisa Jadi Inspirasi Gaya Foto Liburanmu
- Realitanya, Pantai-pantai ini Tak Seindah Foto di Instagram
- Ini Realita di Balik Indahnya Foto Tempat-tempat Wisata di Indonesia